Fungsi Darah

Apa Fungsi Darah Itu??
Darah memiliki bagian yang cair (plasma darah) dan bagian yang padat (sel darah). Bagian – bagian tersebut memiliki fungsi tertentu dalam tubuh. Secara garis besar, fungsi utama darah adalah sebagai berikut:

  1. Alat pengangkut zat-zat dalam tubuh, seperti sari-sari makanan, oksigen, zat-zat sisa metabolisme, hormon, dan air.
  2.  Menjaga suhu tubuh dengan cara memindahkan panas dari organ tubuh yang aktif ke organ tubuh yang kurang aktif sehingga suhu tubuh tetap stabil, yaitu berkisar antara 36 – 37oC.
  3. Membunuh bibit penyakit atau zat asing yang terdapat dalam tubuh oleh sel darah putih.
  4. Pembekuan darah yang dilakukan oleh keping darah (trombosit)

Share :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Histats

Pengikut